Anggota DPD RI Dapil DKI Jakarta Fahira Idris mengungkapkan bahwa hingga saat ini tantangan kompleks masih menghambat pertumbuhan koperasi di Indonesia sebagai kekuatan ekonomi rakyat. Selain keterbatasan permodalan, koperasi juga dihadapkan pada persoalan daya saing, tata kelola, penyimpangan praktik, regulasi dan pajak yang belum berpihak dan partisipasi anggota yang rendah. “Penting untuk dipahami bahwa selain...Read More